Sumur witana dibangun pada zaman kesultanan didepan bangsal witana. Terdapat pasolatan yang di masa lalu digunakan sebagai tempat shalat. Pada saat ini bangsal witana digunakan sebagai tempat peringatan ulang tahun Cirebon yang jatuh setiap tanggal 1 Muharom. Fungsi dari sumur witana yaitu mencukupi kebutuhan yang ada di bangunan witana, kedalamannya kurang lebih 1,5 meter.
Jumat, 21 Desember 2018
Cari Blog Ini
Diberdayakan oleh Blogger.
0 komentar:
Posting Komentar